Perubahan organisasi dipengaruhi dua faktor utama:
- Internal, faktor ini biasanya merupakan tantangan dari CEO untuk menjawab pertanyaan , Apakah kinerja kita sudah optimal ? Apakah kinerja kita sudah efisien ?
- Eksternal dan ini merupakan tantangan dari pasar dimana bagaimana perusahaan lebih kompetitif .
0 comments:
Posting Komentar